Sastra Indonesia UAD Lakukan Koordinasi Menjelang Asesmen Akreditasi
Yogyakarta – Jumat, 14 November 2025, Program Studi Sastra Indonesia, Fakultas Seni, Budaya, dan Komunikasi UAD mengadakan koordinasi dan doa bersama sebagai persiapan akreditasi. Kegiatan yang berlangsung di Ruang Sidang Bersama FTI lantai 5 Kampus 4 ini dihadiri oleh para dosen dari Sastra Indonesia, Ilmu Komunikasi, dan Sastra Inggris, serta Rektor UAD, Prof. Dr. Muchlas, […]

