Entries by humas_fsbk

FSBK UAD Sukses Gelar Pelepasan Wisudawan Periode Februari 2025

Fakultas Sastra, Budaya, dan Komunikasi (FSBK) Universitas Ahmad Dahlan (UAD) menggelar acara pelepasan 61 wisudawan dan wisudawati pada hari Sabtu, 25 Januari 2025, bertempat di Amphitarium, Lantai 9, Kampus 4 UAD. Acara penuh kebahagiaan ini dihadiri oleh para dosen, staf, keluarga wisudawan, serta tamu undangan. Acara ini diselenggarakan dalam rangka pelepasan calon wisudawan dan wisudawati […]

Awarding Night CAST 2.0: Wadah Apresiasi untuk Karya Kreatif Mahasiswa Ilmu Komunikasi

Mahasiswa Program Studi (Prodi) Ilmu Komunikasi Fakultas Sastra, Budaya, dan Komunikasi (FSBK) Universitas Ahmad Dahlan (UAD) kembali menunjukkan kreativitas dan semangatnya dalam ajang Awarding Night Catatan Akhir Semester (CAST) 2.0 yang digelar pada Jumat, 24 Januari 2025. Acara bertajuk “Preserving Heritage in a Modern Era” yang berlangsung meriah di Hall Utama Lantai 1 Kampus 4 […]

Selenggarakan Program PkM Internasional, Dosen dan Mahasiswa FSBK UAD ajak Siswa SKIL Cegah Bullying Melalui Pelatihan Comic Strip

Sekolah Indonesia Kuala Lumpur (SIKL) Malaysia, menjadi tuan rumah kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat (PkM) yang diselenggarakan oleh tiga dosen Fakultas Sastra, Budaya, dan Komunikasi (FSBK) Universitas Ahmad Dahlan (UAD) bersama sejumlah mahasiswa. Kegiatan yang berlangsung pada Selasa, 10 Desember 2024, ini bertujuan untuk meningkatkan literasi siswa Sekolah Dasar tentang bahaya perundungan (bullying) melalui pelatihan pembuatan […]

Jalin Kerja Sama dengan Bumi Aksara Group, FSBK Sukses Gelar Workshop Penulisan Buku Ajar

Fakultas Sastra, Budaya, dan Komunikasi (FSBK) Universitas Ahmad Dahlan (UAD) bersama Bumi Aksara Group berhasil menyelenggarakan Workshop Penulisan Buku Ajar pada hari Rabu, 22 Januari 2025. Acara ini berlangsung di Educators Hall Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) UAD dan dihadiri oleh seluruh dosen FSBK UAD. Kegiatan ini diawali dengan sambutan oleh Dekan FSBK UAD, […]

Pacu Kreativitas Dosen, FSBK UAD Gelar Workshop Luaran Penelitian Non Publikasi

Pada hari Kamis, 16 Januari 2025, Fakultas Sastra, Budaya, dan Komunikasi (FSBK) Universitas Ahmad Dahlan (UAD) mengadakan Workshop Luaran Penelitian Non Publikasi. Kegiatan ini berlangsung di Meeting Room, Kampus 2B UAD, dengan dihadiri oleh seluruh dosen FSBK UAD. Workshop ini bertujuan untuk memperluas pemahaman dan keterampilan para akademisi dalam menghasilkan luaran penelitian non publikasi, seperti […]

FSBK UAD Perkenalkan Literasi Sebagai Pilar Inovasi di Milad FSBK Ke-27

Fakultas Sastra, Budaya, dan Komunikasi (FSBK) Universitas Ahmad Dahlan (UAD) menggelar Opening Ceremony untuk memperingati Milad ke-27 pada Sabtu, 11 Januari 2025, di Ruang Amphitarium Kampus 4 UAD. Acara yang diselenggarakan oleh Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) FSBK ini mengusung tema “Wujudkan Inovasi Melalui Budaya Literasi”. Selain opening ceremony, acara ini juga dimeriahkan dengan seminar nasional […]

COMDAY 12 Resmi Dibuka! Siap Ajak Mahasiswa Meriahkan Milad Ilmu Komunikasi FSBK UAD

Opening Ceremony Milad Program Studi (Prodi) Ilmu Komunikasi Fakultas Sastra, Budaya, dan Komunikasi (FSBK) yang ke-12 berhasil digelar pada Jumat, 10 Januari 2025, di Ruang Auditorium Kampus 1 Universitas Ahmad Dahlan (UAD). Serangkaian acara yang digelar sebagai bentuk peringatan milad ini dikemas dengan nama Communication Day (COMDAY) yang bertajuk “Harmonisasi Komunikasi”. Ketua Program Studi (Kaprodi) […]

Opening Ceremony dan Talkshow Peminatan Warnai Perayaan Milad ke-27 Prodi Sastra Inggris UAD

Program Studi (Prodi) Sastra Inggris Fakultas Sastra, Budaya, dan Komunikasi (FSBK) Universitas Ahmad Dahlan (UAD) kembali menggelar Opening Ceremony Lit-Vibes 2.5 dalam rangka memperingati Milad Sastra Inggris ke-27 pada Jumat, 10 Januari 2025 bertempat di Educator Hall Lantai 7 Kampus IV UAD. Pada kesempatan yang sama, turut diselenggarakan Talkshow Peminatan Prodi Sastra Inggris dengan tema […]

FSBK UAD Selenggarakan Bootcamp for Research and Publication Batch I: Dorong Mahasiswa Lulus Melalui Publikasi Ilmiah

Fakultas Sastra, Budaya, dan Komunikasi (FSBK) Universitas Ahmad Dahlan (UAD) sukses menggelar acara Bootcamp For Research and Publication Batch I pada Sabtu, 4 Januari 2025. Acara yang bertempat di Ruang Amphitarium, Lantai 9 Kampus 4 UAD ini menghadirkan tema menarik yang relevan bagi mahasiswa FSBK UAD terkait bagaimana menyelesaikan studi lewat jalur publikasi ilmiah.  Bootcamp […]

Tradisi Berprestasi, Dua Mahasiswa FSBK UAD Sabet Medali di Kejuaraan Pencak Silat Sumedang National Challenge I 2024

Kembali torehkan prestasi, dua mahasiswa Fakultas Sastra, Budaya, dan Komunikasi (FSBK) Universitas Ahmad Dahlan (UAD) berhasil sabet Kejuaraan Pencak Silat Sumedang National Challenge I 2024. Ajang perebutan Piala Kemendikbud Ristek dan PB IPSI ini terselenggara pada tanggal 28 – 29 Desember 2024 bertempat di GOR ITB Jatinangor, Sumedang, Jawa Barat. Kedua mahasiswa tersebut berasal dari […]

Hubungi Kami

Kampus 4
Jalan Ahmad Yani, Kragilan, Tamanan, Banguntapan, Bantul Yogyakarta 55166
Telepon: (0274) 563515, 511830, 379418, 371120 Ext. –
Faximille: 0274-564604
Email: fsbk@uad.ac.id

Lokasi Kami

Temukan Kami

  • Instagram : @fsbk_uad
  • youtube : FSBK UAD Fakultas Satra, Budaya, dan Komunikasi
  • Tik Tok : @fsbk_uad

Daftar di UAD dan kembangkan potensimu dengan banyak program yang bisa dipilih untuk calon mahasiswa

Informasi PMB
Universitas Ahmad Dahlan

Telp. (0274) 563515
Hotline PMB
S1 – 0853-8500-1960
S2 – 0878-3827-1960

© 2023 Fakultas Sastra, Budaya dan Komunikasi | Universitas Ahmad Dahlan | Perguruan Tinggi Muhammadiyah