Entries by webmaster

MENUMBUHAN JIWA KEWIRAUSAHAAN MELALUI BAZAR

Mahasiswa Program Studi Sastra Inggris, Fakultas Sastra, Budaya, dan Komunikasi (FSBK) menyelenggarakan bazar pada tanggal 08-10 Juni 2015 di Hall Kampus 2 Universitas Ahmad Dahlan (UAD). Bazar ini merupakan tugas Mata Kuliah Entreprenuership mahasiswa Sastra Inggris. Ketika kami jumpai pada senin paginya, nampak para mahasiswa sedang sibuk mempersiapkan bazar tersebut. Ada yang bertugas menata makanan/minuman, […]

PARADE SASTRA INGGRIS 2015

Ada pemandangan yang berbeda di Hall Kampus 2 UAD pada Senin (15/06). Jika biasanya Hall sepi-sepi saja hanya terlihat lalu lalang mahasiswa, namun hari itu Hall tampak ramai dengan para mahasiswa yang memakai pakaian berwarna-warni. Ada yang memakai kebaya, kemeja, jas, blazer, gamis, bahkan ada juga yang memakai kostum badut lengkap dengan aksesoris-aksesorisnya. Usut punya […]

AWARDING NIGHT ILMU KOMUNIKASI 2015

Ibarat anak usia 3 tahun memiliki energi yang melimpah dan rasa ingin tahu yang sangat besar. Hal ini di buktikan oleh Program Studi Ilmu Komunikasi, Fakultas Sastra, Budaya dan Komunikasi, Universitas Ahmad Dahlan. Usia Ilmu Komunikasi UAD yang telah menginjak 3 tahun semakin menuntut seluruh civitas akademinya untuk memberikan prestasi dan apresiasi terbaik bagi Prodi […]

WORKSHOP KKNI FSBK UAD

Kurikulum merupakan sebuah fondasi bagi institusi pendidikan. Oleh karenya pemerintah Indonesia sendiri, senantiasa melalukan pembaharuan kurikulum untuk menunjang kegiatan pembelajaran. Baru-baru ini pemerintah Indonesia telah menerapkan sebuah Kerangka Kualifikasi Nasional Indonesia (KKNI), di mana di dalamnya terdapat standar kompetensi yang harus dimiliki oleh masyarakat Indonesia jika ingin menduduki sebuah profesi (pekerjaan). Mengacu pada hal di […]

Lima Program Studi di UAD Selenggarakan International Conference and Seminar on Cross Cultural Understanding 2014

Perbedaan budaya terkadang menyebabkan adanya perpecahan di masyarakat. Padahal budaya sebagai sebuah cita, rasa, dan karsa yang merupakan sebuah kekayaan masyarakat semestinya justru dapat mempersatukan masyarakat itu sendiri.  Dengan adanya perbedaan budaya, masyarakat diharapkan akan saling berinteraksi untuk mencapai kepentingan bersama serta mempererat hubungan sosial masyarakat internasional. Hal di atas telah mendorong beberapa Program Studi […]

MOKA “I LIKE”

YOGYAKARTA-Mahasiswa Prodi Ilmu Komunikasi mengadakan MOKA (Malam Orientasi Komunikasi Ahmad Dahlan). Para mahasiswa yang mengikuti MOKA sangat antusias dengan susunan acara yang telah dibuat oleh para panitia. Mahasiswa Prodi Ilmu Komunikasi yang mengikuti MOKA adalah mahasiswa angkatan 2014/2015.Acara MOKA sendiri diadakan pada  tanggal 8-9 November 2014 di Desa Wisata Pulesari, Kecamatan Turi, Sleman, Yogyakarta. MOKA […]

Sinergi Mahasiswa Ilmu Komunikasi UAD dengan DesaWisata

Dewasa ini, jumlah desa wisata di Yogyakarta semakin meningkat. Terdapat kurang lebih tiga ratus desa wisata tersebar di seluruh Daerah Istimewa Yogyakarta. Pertumbuhan tersebut perlu diapresiasi karena dapat meningkatkan jumlah wisatawan asing maupun domestik di Yogyakarta. Selain itu, bertambahnya jumlah desa wisata di Yogyakarta juga dapat menambah objek wisata terutama sebagai alternatif bagi para wisatawan […]

Hubungi Kami

Kampus 4
Jalan Ahmad Yani, Kragilan, Tamanan, Banguntapan, Bantul Yogyakarta 55166
Telepon: (0274) 563515, 511830, 379418, 371120 Ext. –
Faximille: 0274-564604
Email: fsbk@uad.ac.id

Lokasi Kami

Temukan Kami

  • Instagram : @fsbk_uad
  • youtube : FSBK UAD Fakultas Satra, Budaya, dan Komunikasi
  • Tik Tok : @fsbk_uad

Daftar di UAD dan kembangkan potensimu dengan banyak program yang bisa dipilih untuk calon mahasiswa

Informasi PMB
Universitas Ahmad Dahlan

Telp. (0274) 563515
Hotline PMB
S1 – 0853-8500-1960
S2 – 0878-3827-1960

© 2023 Fakultas Sastra, Budaya dan Komunikasi | Universitas Ahmad Dahlan | Perguruan Tinggi Muhammadiyah