Pelepasan Wisudawan dan Wisudawati FSBK UAD sebagai Wujud Apresiasi dan Harapan
Pada Rabu, 6 November 2024, Fakultas Sastra, Budaya, dan Komunikasi (FSBK) Universitas Ahmad Dahlan (UAD) dengan khidmat melaksanakan pelepasan wisudawan dan wisudawati yang dihadiri oleh 271 lulusan. Bertempat di Ruang Amphitarium Kampus 4 UAD, acara ini menjadi momen spesial yang penuh kebanggaan bagi para lulusan yang hadir. Acara dimulai dengan pembukaan oleh pembawa acara, dilanjutkan […]